Kamis, 18 Juli 2013

JAMU BEBAS JERAWAT

Bahan:
2 tanaman lenglengan (daun, batang, akar)
1 jari rimpang kunyit
1 jari rimpang temulawak
½ genggam daun sambiloto
Khasiat:
Lenglengan, kunyit, temulawak dan daun sambiloto
diketahui berkhasiat membantu fungsi hati untuk membersihkan zat-zat racun dalam darah dan menyembuhkan peradangan.

Cara Membuat:
Kupas kulit
Untuk berusaha mengobati kulit muka yang berjerawat, selain dengan cara penyegaran dan dengan cara memakai bedak obat jerawat, masih ada usaha lain yaitu dengan membuat ramuan yang diminum.
Adapun resepnya adalah:
Temulawak kira2 : 2 kali ibu jari
Kencur kira2 : 2 kali ibu jari
Asam : 1 tangkai
Jinten : ½ sendok teh
Gula aren : secukupnya.
Cara membuatnya: bahan 1 dan 2 dikupas kulitnya dicuci bersih, bahan 3 dan 4, 5 dicampur dengan bahan 1, terus direbus dengan ½ gelas (375 cc) dan tinggalkan 1 gelas (250 cc), ramuan tsb kalau sudah hangat suam-suam kuku terus diminum.

Merawat Kulit Muka yang Berjerawat

Perawatan kulit muka atau wajah dengan menghilangkan jerawat Penyakit jerawat atau kukul yang biasanya menjangkit pada anak-anak muda, baik pria maupun wanita. Jerawat ini rasanya tidak sakit tetapi bagi yang terjangkit ini biasanya merasa malu dan berusaha menghilangkannya.
Penyakit ini antara lain disebabkan:
Kurang keluarnya keringat karena tidak pernah bekerja yang berat Karena darah kotor Karena pengaruh alkohol disebabkan kosmetik yang tidak cocok
Terlalu banyak makan zat minyak atau yang mengandung lemak, seperti: kacang, kedelai, kwaci, susu dan sebagainya.
Cara merawat kulit muka /wajah, teruatama yang berjerawat ada dua macam: Pembersihan yang diikuti penyegaran dan perawatan

Pesan ini disampaikan Oleh : RUMAH SEHAT CIPTO HUSODO melayani anda unt mengembalikan kesehatan Anda dengan
1.Bekam
2.terapi Totok wajah.totok syaraf dan Totok darah
3.Ramuan Herbal
4.akupresuree modern
5.Pijat Bayi
6.Patah tulang/pelurusan Tulang belakang

spesialis Terapi kecerdasan otak untuk anak
Praktek :Ruko Bali Jaya jl.Merdeka no 15 D beji Ungaran
Ds.Pakopen Rt 02 rw 01 Kec.Bandungan
Hub.via Telepon 081575071646 tdk melayani sms

Tidak ada komentar:

Posting Komentar